Kamis, Oktober 29, 2009

Obat Mujarab

Di pinggiran pasar ada penjual obat yang menawarkan dagangannya.
Penjual : " Ini adalah obat yang paling mujarab di dunia. Sakit asma, sakit panu, dan sebagainya bisa sembuh."
Pembeli : " Kalau sakit batuk?"
Penjual : " Hilang batuknya"
Pembeli : " Sakit pilek?"
Penjual : " Hilang pileknya."
Pembeli : " Lha..kalau sakit mata??"
Penjual : " Hilang matanya..!!"
Pembeli : " ???!!@#*#@x*%#".

0 komentar:

Posting Komentar

TAFADZOL-TAFADZOL!!!